Namun kali ini kita akan membahas negara – negara dengan tingkat kepadatan penduduk yang rendah di dunia. Umumnya kepadatannya hanya 2 jiwa / km2. Yuk, kita lihat 5 wilayah yang jarang ditempati orang di dunia ini.
5. Mauritania
Kepadatan penduduk : 3 jiwa/km2.
Republik
Islam Mauritania adalah sebuah negara yang terletak di barat laut
Benua Afrika. Negara ini berbatasan dengan Samudra Atlantik